Aktivitas Digital Public Relations dalam Mengembangkan Reputasi Universitas Muhammadiyah Jakarta
Keywords:
Digital Public Relations Activities, ReputationAbstract
Media sosial digunakan oleh Perusahaan atau instansi perguruan tinggi untuk melakukan kegiatan komunikasi, seperti publikasi, hubungan Masyarakat, promosi, dan mengembangkan reputasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan pengelolaan media sosial Universitas Muhammadiyah Jakarta oleh tim kesekretariatan UMJ. Pengelolaan akun tersebut dikaji melalui The Circular Model of Some. Penelitian deskriptif ini menerapkan pendekatan kualitatif. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling ditentukan berdasarkan informan yang dinilai relavan dengan permasalahan dan tujuan yang akan diteliti. Dalam penelitian ini diterapkan metode pengumpulan data, seperti wawancara mendalam, observasi, dan dokumentasi. Penelitian ini menyimpulkan bahwa sesuai dengan tahap share, tim KSU UMJ memiliki latar belakang dan tujuan yang pasti dari media sosial mereka, mereka memiliki target dari media sosial yaitu meningkatkan citra dan membangun kepercayaan publik mereka menampilkan infomasi dan berkolaborasi dengan mahasiwa untuk konten media sosial. Pada tahap optimaze, tim KSU UMJ terus memantau percakapan secara manual, konten dibuat berdasarkan apa yang saat ini sedang tren tetapi masih mempertimbangkan keinginan stakeholders, mereka membuka ruang diskusi bagi pengikut media sosial dan menjaga komunikasi dengan pengikut. Pada tahap manage, media monitoring dilakukan secara manual dan hanya memanfaatkan fitur pada platform media sosial, respon cepat dan interkasi real-time yang optimal karena tim humas KSU UMJ merespons sesegara mungkin. Dalam proses engagement, UMJ melakukan undangan beberapa tokoh publik seperti Adi Hidayat.
Downloads
References
Asep Syamsul M.Romli. 2018. Jurnalistik Online : Panduan Mengelola Media Online. Bandung: Nuansa Cendikia.
Bourne, Clea. 2022. Public Relations and the Digital : Professional Discourse and Change Communicating in Professions and Organizations. Swiss : Springer Nature.
Dipa, Azkia., Hafiar, Hanny., Rahmat Agus. (2022). Pemahaman Humas Lembaga Perguruan Tinggi Tentang Reputasi di Era Digital Public Relations. Junal Audience, 5 (2).
Doorley, John dan Helio Fred Garcia. 2015. Reputation Management The Key to Succesful Public Relations and Corporate Communication. New York : Routledge Taylor & Francis.
Kriyantono, Rachmat. 2014. Metode Teknik Praktis Riset Komunikasi : Disertai Contoh Praktis, Public Relations, Advertising, Komunikasi Organisasi, Komunikasi Pemasaran. Jakarta: Kencana Prenademia Group.
Luttrel, Regina. 2015. Social Media: How to Enggage, Share and Connect. London: Rowman & Littlefield Publishers.
McQuail, Denis. 2011. Teori Komunikasi Massa McQuail, Edisi 6 Buku. Jakarta: Salemba Humanika.
Nasrullah, Rulli. 2016. Media Sosial : Perspektif Komunikasi, Budaya, dan Sosioteknologi. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.
Patrianti, Tria. (2022). Mengelola Citra dan Membangun Reputasi: Studi atas Peran Public Relations di Universitas Muhammadiyah Jakarta. Jurnal Kajian Ilmu Komunikasi. 1, 34-42
Permata, Elizabeth. (2023). Aktivitas Public Relations Universitas Amikom Yogyakarta Dalam Meningkatkan Citra Melalui Media Digital. Junal Ilmu Komunikasi, 4, 21-31
Prayoga, F.S. (2022). Analisis Strategi Corporate Communication Perguruan Tinggi Swasta Unmer Malang (Studi Kasus Optimalisasi Media Digital Untuk Meningkatkan Reputasi).. Junal Communication Specialist, 1 (4), 520-531
Ruslan, Rosady. 2016. Manajemen Public Relations & Media Komunikasi. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Rona, Made., Sufa, Siska., Ratna., Sari. (2022). Aktivitas Digital Public Relations Dalam Akun Instagram @ortuseight. Junal Ilmiah Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Islam Riau, 10 (1),
Seitel, Frasher P. 2015. The Practice of Public Relations - 12th Edition. Inggris : Pearson Education, Inc.
Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Lingga Syahid Ramadhan, Tria Patrianti
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.